detikRamadan
Quraish Shihab Khatib di Istiqlal, M Nuh di Sunda Kelapa
Sebagian umat Islam di Indonesia akan ber-Idul Fitri pada Rabu 31 Agustus 2011 besok. Sejumlah masjid bersiap-siap menggelar salat Id besok pagi. Beberapa tokoh pun didapuk menjadi khatib.
Selasa, 30 Agu 2011 13:38 WIB







































