detikNews
Baru Sehari Ditahan, Mahardika Kabur dari Penjara
Polresta Kediri kebobolan. Seorang tahanan yang baru saja menjalani masa tahanan satu hari melarikan diri, setelah menjebol plafon ruang tahanan.
Senin, 29 Okt 2007 13:59 WIB







































