Polda Sumsel saat ini masih menyelidiki pemilik ribuan kayu ilegal tidak bertuan di sungai Lalan, Musi Banyuasin. Ada sejumlah saksi yang kini telah diperiksa.
Pembalakan hutan di Sumsel sudah terjadi sejak tahun 90 an dan dilakukan di malam hari, terutama di Musi Banyuasin. Pembalakan juga melibatkan oknum petugas.