detikNews
Camat IB II Palembang Bantah Perintahkan Buka Segel Formulir C1
PNS yang menjadi tersangka dugaan pembukaan segel formulir C1 Pemilu di Kecamatan Ilir Barat II Palembang, H, mengatakan membuka segel formulir C1 atas perintah Camat Ilir Barat II M Syafe'i. Namun, Syafe'i membantahnya.
Kamis, 16 Apr 2009 00:35 WIB







































