detikHealth
Benarkah Energi Asing Sebabkan Kesurupan?
Istilah 'jangan bengong nanti kesambet setan' mungkin ada benarnya juga. Meski kesurupan tergolong sebuah kondisi medis, tapi faktor mental yang lemah juga bisa mengundang energi asing masuk dalam tubuh dan menyebabkan kesurupan.
Senin, 22 Feb 2010 18:10 WIB







































