detikNews
Dr Arifin Siregar Dianugerahi Linggarjati Award di Belanda
Dr. Siregar dinilai berjasa dalam membangun saling pengertian dan saling menghormati antara Indonesia-Belanda. Dr. Siregar merintis pemulihan kembali hubungan kedua negara setelah Insiden Pronk 1992.
Kamis, 30 Apr 2015 06:21 WIB







































