Djohar Ingin Dua Persebaya Duduk Bersama
Ketua Umum PSSI Djohar Arifin mengakui gejolak terkait dualisme Persebaya semakin kencang. Tak ingin mengorbankan salah satunya, ia meminta kedua pihak duduk bersama mencari jalan keluar.
Senin, 08 Apr 2013 16:50 WIB







































