detikNews
Sumur Tempat Lele Misterius Diyakini Terdapat Harta Karun Majapahit
Sumur telaga Dusun Karang Malang, Gresik, juga memiliki kisah misterius lainnya. Di mata paranormal setempat, lokasi itu diyakini banyak harta karun peninggalan Majapahit yang tertutupi oleh kekuatan jin dan ular gaib.
Selasa, 29 Sep 2009 12:59 WIB







































