detikNews
Polri: Baderi Cs Ajarkan Thorik Rakit Bom
Delapan orang terduga teroris ditangkap Densus 88 di Solo Jumat (21/9) dini hari dan Sabtu (22/9). Karo Penmas Polri Brigjen Boy Rafli Amar mengatakan peran dari kedelapan orang itu sebagai Perekrut dan Pembuat Bom.
Sabtu, 22 Sep 2012 19:07 WIB







































