detikNews
AirAsia Ditemukan, Jokowi Terbang ke Pangkalan Bun
Presiden Joko Widodo bertolak ke Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah, Selasa 30 Desember 2014. Pria yang akrab disapa Jokowi ini terbang dari Lanud Halim Perdanakusuma Jakarta sekitar pukul 15.40 WIB.
Selasa, 30 Des 2014 17:05 WIB







































