detikNews
38 Anak di Bandung Positif Terinfeksi HIV/AIDS
Sedikitnya 38 anak di Kota Bandung tercatat positif mengidap HIV/AIDS sejak 2003 hingga 2010. Mayoritas, umur anak-anak tersebut berusia 1 hingga 10 tahun. Jumlah itu baru yang tercatat oleh Rumah Cemara.
Selasa, 20 Jul 2010 15:25 WIB







































