detikNews
Sanggah Tuntutan Jaksa, Ba'asyir Akan Bacakan Pledoi
Abu Bakar Ba'asyir siap menyanggah semua tuduhan jaksa seperti yang tertulis dalam berkas tuntutan, 9 Mei lalu. Rencananya, pledoi tersebut akan dibacakan bersamaan pembelaan dari tim pengacaranya.
Rabu, 25 Mei 2011 06:30 WIB







































