Ribuan pelajar di Lamongan doa bersama jelang ujian berbasis komputer. Biasanya soal ujian diamankan di Mapolres Lamongan, namun kebiasaan ini tak ada lagi.
28 Lembaga pendidikan setingkat SMA di Blitar belum bisa melaksanakan UNBK mandiri. Karena sekolah mereka belum terakreditasi dan jumlah muridnya masih sedikit.
Provinsi DIY tidak hanya memberlakukan sistem zonasi sekolah bagi siswa baru. Namun juga akan memberlakukan zonasi bagi para guru. Ini untuk pemerataan guru.
Pelaksanaan USBN-BK yang dimulai 12 Maret 2018 lalu, menyisakan permasalahan. Pelajar SMA Muhammadiyah Balong terpaksa bergantian ujian dengan SMAN 1 Balong.
Pemkot Surabaya mendistribusikan 5.255 unit komputer ke sekolah-sekolah di Surabaya. Itu dilakukan untuk persiapan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK)