Omnibus Law UU Cipta Kerja sudah disahkan DPR. Namun BEM SI akan berdemo pada Kamis (8/10) lusa. Alasannya, BEM SI memandang UU masih bisa dimentahkan Jokowi.
Di tengah tren kenaikan harga emas batangan atau logam mulia Antam, ratusan masyarakat jadi korban penipuan beli emas dengan iming-iming harga lebih murah.