Pemerintah memastikan para buruh PT Sritex yang terkena PHK bisa bekerja kembali. Diketahui ada 10.669 pekerja yang di-PHK imbas penutupan Sritex usai pailit.
Ratusan siswa di Sumbawa diduga keracunan setelah menyantap Makanan Bergizi Gratis (MBG). Mereka mengalami mual dan muntah, dan dilarikan ke Puskesmas.