Antasari Azhar menepis kabar bahwa dia digadang-gadang menjadi anggota Dewan Pengawas KPK. Menurutnya, ada pasal yang membuatnya tak bisa menjadi anggota Dewas.
Eks Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) diisukan bakal berkarir menjadi Dewan Pengawas (Dewas) KPK. Isu itu pun buru-buru dibantah oleh Ahok.