detikNews
Pemilik Tetap Gunakan Air Untuk Mandi
Cairan menyerupai minyak yang ditemukan di sumur milik pasangan Ambrosius (63) dan Rumijah (59), membuat keluarganya mau tak mau menggunakan cairan yang telah bercampur itu untuk keperluan sehari-hari.
Kamis, 08 Jan 2009 01:42 WIB







































