detikNews
Hendak Ditembak Pelaku, Polisi Ahmed: 'Kamu Ingin Membunuhku?'
Penembakan brutal di kantor majalah Charlie Hebdo di Prancis penuh ketegangan. Ada sejumlah rekaman video amatir yang menunjukkan insiden mengerikan tersebut.
Kamis, 08 Jan 2015 11:06 WIB







































