detikFood
Berapa Besar Tip Harus Diberikan Saat Makan di Restoran di China, Spanyol dan Swiss? (1)
Secara umum di Indonesia, memberi tip di restoran bukanlah suatu keharusan. Meski demikian, adapula beberapa restoran yang sudah memasukkan service charge dengan besaran beragam ke dalam struk transaksi. Bagaimana dengan di negara lain?
Sabtu, 04 Jan 2014 12:45 WIB







































