detikNews
Kepergok Beraksi di Tol, Kawanan Bajing Loncat Diburu Polisi
Pelaku bajing loncat kepergok melakukan aksi di tol Porong Km 32. Pelaku yang kabur pun dikejar polisi. Sayangnya usaha polisi belum membuahkan hasil.
Minggu, 04 Mei 2014 12:52 WIB







































