detikNews
Kisah Buruh Andriyani, Seorang Diri Menggugat Negara dan Menang!
Mata Andriyani (38) berkaca-kaca. Dia mengambil nafas dalam-dalam dan tersenyum bahagia. Sebab permohonan yang diajukan ke Mahkamah Konstitusi (MK) dikabulkan.
Selasa, 17 Jul 2012 06:09 WIB







































