detikFinance
Melonjak 100%, Neraca Pembayaran RI Surplus US$ 30,2 Miliar di 2010
Sepanjang 2010, neraca pembayaran Indonesia (NPI) tercatat mengalami surplus US$ 30,28 miliar, naik 100% lebih dibandingkan 2009 yang sebesar US$ 12,5 miliar.
Selasa, 08 Feb 2011 17:12 WIB







































