detikNews
Bawa Bukti Foto, Timnas Prabowo Datangi Bareskrim Polri Minta Usut Alan Nairn
Tim Kampanye Nasioanal Prabowo-Hatta mendatangi Bareskrim Polri. Mereka menyodorkan sebuah foto kepada penyidik terkait laporan yang mereka buat sebelumnya, dugaan fitnah dengan terlapor Alan Nairn.
Senin, 21 Jul 2014 13:06 WIB







































