Pemerintahan di bawah Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dalam 5 tahun ke depan diprediksi tanpa banyak aral melintang. Dengan didukung oleh 75 persen anggota parlemen, segala kebijakan pemerintah dijamin bebas hambatan.
Dalam survey yang dilakukan ISAI masyarakat berharap Golkar dan PDIP jadi oposisi pemerintahan SBY-Boediono.Ooposisi dianggap penting sebagai alat kontrol kekuasaan, pemerintahan efektif dan keseimbangan pemerintahan.
Indonesia masih belum siap untuk melepaskan subsidi BBM. Hal ini dikarenakan harga energi alternatif di Indonesia masih lebih mahal daripada harga BBM.
G20 sepakat menghapus subsidi BBM dan menggantikannya dengan subsidi langsung. Program konversi energi yang diterapkan Indonesia pun menjadi salah satu modelnya. Sejumlah negara berniat untuk mengikutinya.
Pemerintah harus siapkan sistem jaminan sosial yang baku dan memadai bagi masyarakat kelas bawah, jika ingin menghapuskan subsidi BBM seperti yang diusulkan dalam forum G 20.
Sejak 2004 gaji belum juga naik. Toh demikian, para menteri Kabinet Indonesia Bersatu nampaknya tetap harus bersabar. Sebab, Presiden SBY belum berniat menaikkan gaji para menteri. "Mohon maaf jika para menteri belum naik gaji," kata SBY.
Bank Dunia menaikkan proyeksi pertumbuhan ekonomi RI di 2009 menjadi 4,3% dari proyeksi sebelumnya yang sebesar 3,4%, seiring dengan makin membaiknya perekonomian dunia pasca krisis ekonomi global.
Maukah kita mengakui bahwa kita juga punya andil secara sadar atau tidak membangun dan mengembangkan budaya kemiskinan. Kita mendorong orang untuk terus meminta.
Perda Ketertiban Umum selayaknya tidak diterapkan terlebih dahulu. Penerapan perda ini akan mematikan mereka yang kurang beruntung secara finansial. Setidaknya kalau kita tidak mampu membantu mereka janganlah memberatan beban hidup mereka.