detikNews
20 Hari Menginap di Masjidil Haram, Akhirnya Maliki Pulang ke Indonesia
Tertinggal dari rombongan jamaah umroh, Maliki (75) menginap selama 20 hari di Masjidil Haram, Makkah. Maliki kini gembira sesudah bisa berkumpul kembali dengan keluarganya di Tanah Air.
Senin, 03 Sep 2012 00:41 WIB







































