detikNews
KPK: Keterlibatan Luthfi Hasan Tak Cuma di Hari Penyerahaan Uang
"Jangan hanya dilihat dari peristiwa hari Selasa saja. Peristiwa Selasa malam tertangkapnya tiga orang itu tentu sebelumnya diikuti oleh peristiwa lain," kata Jubir KPK Johan Budi.
Kamis, 31 Jan 2013 18:56 WIB







































