detikNews
Keberatan Pembakaran Buku Sejarah PKI, Silakan Menggugat
Mantan Jaksa Agung Abdul Rahman Saleh mempersilakan kepada sejumlah kalangan yang keberatan pembakaran sejumlah buku kurikulum sekolah untuk menyampaikan gugatan.
Kamis, 09 Agu 2007 18:17 WIB







































