detikNews
Blue Bird Kesulitan Temukan Sopir Pengangkut Reza
Perusahaan taksi Blue Bird mengaku kesulitan menemukan sopir taksi yang mengangkut artis Reza Artamevia dari Bandara Soekarno-Hatta. Blue Bird terus mencari sopir itu.
Jumat, 17 Des 2004 14:02 WIB







































