Masa depan Carlo Ancelotti masih berlanjut di Real Madrid. Ia baru saja diikat kontrak baru yang berlaku hingga 2026. Bisa jadi itu karier terakhirnya.
Barcelona akan berebut trofi Piala Super Spanyol melawan Real Madrid. Barca didukung 'tuah' si pelatih Hansi Flick, yang punya rekor sempurna di laga final.