detikFinance
Hatta: Saham KS Melonjak karena Mekanisme Pasar
Lonjakan saham Krakatau Steel mendekati 50% di awal perdagangan perdananya dianggap merupakan cerminan dari mekanisme pasar. Pemerintah berharap tak ada aksi 'goreng-menggoreng' saham KS.
Rabu, 10 Nov 2010 12:42 WIB







































