Dewan Pembina (Wanbin) Partai Gerindra menggelar rapat di kediaman Prabowo Subianto. Rapat menyinggung skema koalisi yang penentuannya diserahkan ke Prabowo.
Partai Gerindra menggelar rapat dewan pembina di kediaman Prabowo Subianto di Hambalang, Bogor. Rapat membahas evaluasi hasil Pileg dan koalisi Pilpres.
Virus MERS Cov yang merebak di Arab Saudi belum sampai pada taraf mengkhawatirkan. Karena itu Menag Suryadharma Ali belum akan mengambil kebijakan khusus terkait jamaah haji RI untuk 2014 ini.
Perlahan tapi pasti, pengendalian malaria di Indonesia menunjukkan hasil yang amat membanggakan. Tercatat hingga tahun 2014, ada lebih dari 200 kabupaten/kota di Indonesia telah bebas dari malaria.
Isu Ahok menjadi calon wakil presiden pendamping Jokowi semakin santer terdengar. Tetapi dari kalangan internal partai Gerindra justru menutup peluang duet Pilgub DKI itu ke Pilpres 2014.
Ducati boleh jadi selama ini identik dengan varian superbike yang jelas menjanjikan performa tinggi. Namun kenyataannya, seiring waktu berjalan para pecinta Ducati sudah mulai bergeser dengan tidak terlalu mengutamakan varian superbike.
"Seperti saudara ketahui, fokus saya adalah di sektor pertanian. Strategi saya, strategi dorongan besar, adalah mengenai menggunakan pertanian sebagai lokomotif penggerak ekonomi Indonesia," kata Prabowo.
Artis seksi Uli Auliani tengah berada di Amerika Serikat. Kabar santer pun mencuat. Uli dikabarkan melangsungkan pernikahan dengan kekasih bulenya, Reid Spencer Garrett.