detikNews
Polisi Kantongi Empat Tersangka Sebagai Penggerak Massa
Setelah secara marathon selama 20 jam melakukan penyelidikan atas insiden kericuhan eksekusi rumah dan tanah seluas 0,9 ha di Pamekasan, Madura, polisi akhirnya mengantongi 4 tersangka sebagai pihak yang memprovokasi massa.
Kamis, 09 Des 2010 11:25 WIB







































