Dugaan korupsi dana hibah Pilbup 2015 sebesar Rp 30 miliar di KPU Kabupaten Mojokerto akan segera terkuak. Polisi mengklaim telah mengantongi data-data otentik.
Seorang oknum perwira TNI ditangkap di Bandara Kualanamu, Sumatera Utara. Perwira berpangkat mayor ini diciduk lantaran kedapatan membawa selinting ganja.