detikNews
Pecahkan Kaca, Penumpang Gerbong Wanita Keluar Lewat Jendela
Suasana panik terasa di gerbong delapan yang merupakan gerbong khusus wanita ketika KRL bertabrakan dengan truk tangki BBM Pertamina. Gerbong ini bersebelahan dengan ruang masinis yang mengoperasikan kereta. Gerbong ini menderita kerusakan paling parah.
Senin, 09 Des 2013 13:13 WIB







































