detikNews
Kurban di Istiqlal, Keluarga Cendana 4 Sapi, SBY dan JK 1 Sapi
Hingga saat ini, ada 15 ekor sapi yang dititipkan di Masjid Istiqlal untuk hewan kurban. Empat di antaranya titipan keluarga Cendana. Presiden SBY dan Wapres Jusuf Kalla (JK) juga menitipkan masing-masing satu ekor sapi di masjid ini.
Minggu, 07 Des 2008 13:51 WIB







































