detikOto
'Pemotor Itu Spesies yang Terancam Punah'
Akibat sering ditabrak mobil, komunitas pemotor di Inggris siap berdemo. Mereka mengatakan kalau banyak pengguna mobil yang tidak memperhatikan jalan sehigga pemotor menjadi korban. Pemotor pun dianggap 'spesies yang terancam punah.'
Senin, 14 Jul 2014 16:44 WIB







































