detikFinance
Hiasan Kerang Asal Cilacap Ini Diekspor ke Sudan dan Mesir
Sugiarto memiliki usaha kerang hias yang diolah menjadi pernak pernik hiasan rumah. Produknya telah diekspor ke beberapa negara seperti Sudan dan Mesir.
Jumat, 09 Des 2016 12:25 WIB







































