detikInet
ZTE Nubia Z7, Android 'Monster' Penantang LG G3
ZTE tidak mau ketinggalan dalam perlombaan ponsel layar Quad HD. Vendor asal China ini baru saja mengumumkan jagoan terbarunya, ZTE Nubia Z7 yang dibekali layar resolusi tinggi tersebut.
Jumat, 11 Jul 2014 10:09 WIB







































