Harga cabai rawit sedang tak terkendali. Harga jual di pasaran melambung tinggi. Cabai rawit di pasar Pangandaran saja kini mencapai Rp 150 ribu per kilogram.
Polisi menetapkan A sebagai tersangka kasus dugaan perdagangan bayi di Medan. Tersangka mengaku membeli bayi itu seharga Rp 5 juta lalu dijual Rp 28 juta.
Ketika pemerintah berupaya memulangkan satwa-satwa korban trafficking, praktik perburuan dan penyelundupan satwa terancam punah itu masih terus berlangsung.
Pemprov Jawa Barat tengah membuka program Petani Milenial. Para milenial akan mendapatkan suntikan dana hingga lahan perkebunan secara cuma-cuma di pedesaan.