Maraknya perburuan liar di kawasan konservasi ditindak tegas aparat kepolisian. Petugas dari Polsek Pesanggaran Banyuwangi menangkap 4 orang diduga melakukan perburuan liar di hutan konservasi Taman Nasional Meru Betiri.
Empat orang diamankan diduga melakukan perburuan liar di hutan konservasi Taman Nasional Meru Betiri. Mereka diamankan petugas dari Polsek Pesanggrahan Banyuwangi saat baru keluar dari hutan.
Misdan ingin menyuguhkan hidangan bergizi untuk istrinya, Sanawati, yang saat ini tengah mengandung anak ke-5. Misdan lalu mencari udang dan kepiting ke laut. Apa nyana, dia ditangkap polisi.
Walaupun telah dilarang di hampir seluruh negara di dunia, penangkapan hewan langka hingga saat ini masih terjadi. Nelayan asal Jepang di wilayah Taiji, diketahui menangkap seekor lumba-lumba albino langka dan 11 ekor lumba-lumba lainnya.
Warga di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur (Kaltim), dihebohkan dengan sekelompok warga di Desa Samburakat, Berau, yang diduga membunuh dan tengah menguliti sekaligus mengkonsumsi daging satwa Beruang Madu.
Terlahir sebagai anak desa di pinggiran hutan Pematang Siantar, sejak belia Rahmat Shah sudah terbiasa hidup dengan aneka satwa. Itulah yang kemudian membawanya menjadi seorang pemburu bersertifikat internasional.
Pemerintah ACT memastikan akan mulai melaksanakan program pemusnahan ribuan ekor kangguru pada pekan ini. Program kontroversial ini bertujuan untuk mengurangi jumlah hewan tersebut di kawasan cagar alam Canberra.
Untuk mencegah punahnya spesies hewan tertentu, sebuah penangkaran dibuat, salah satunya penangkaran elang. Tahukah Anda, tak jauh dari Jakarta ada penangkaran dan konservasi elang yang bisa dikunjungi wisatawan?