detikSport
'Ironisnya Kulit Hamilton Berwarna'
Tingginya tensi rivalitas tiga pembalap menuju gelar juara dunia musim ini dikotori komentar rasis dari seorang pejabat FIA. Warna kulit Lewis Hamilton yang jadi sasaran.
Rabu, 17 Okt 2007 11:36 WIB







































