Sepakbola
Cannavaro Tunggu Akhir Karir di Dubai
Fabio Cannavaro memutuskan melanjutkan karirnya yang sudah mulai senja di Timur Tengah. Ia mengaku perlu menurunkan level tekanan setelah menutup musim ini dengan tidak menyenangkan.
Minggu, 04 Jul 2010 20:53 WIB







































