detikNews
Pesawat KalStar Overshoot di Bandara Kupang, Semua Penumpang Selamat
Pesawat KalStar jenis Embraer di Bandara El Tari Kupang mengalami overshoot atau mendarat melebihi runway. Semua penumpang selamat, tak ada yang terluka.
Senin, 21 Des 2015 18:39 WIB







































