Desainer favorit Putri Diana, Catherine Walker meninggal pada usia 65 tahun. Walker meninggal setelah berjuang melawan kanker di rumah sakit di Sussex, Inggris.
YouTube merilis galeri interaktif yang menampilkan 80.000 video kiriman pengguna YouTube yang masuk dalam bagian proyek Life in a Day. Video-video ini nantinya dan akan ditampilkan pada festival film bergengsi Sundance.
Manchester City terus membelanjakan uangnya di musim panas ini. The Citizens pun kian gemerlap menyusul kedatangan nama-nama besar seperti Yaya Toure, David Silva, Mario Balotelli sampai James Milner.
Indonesia harus membuat tiga langkah konkret dalam membela kepentingan nasional untuk menyikapi hubungan dengan Malaysia yang semakin memburuk. Langkah itu antara lain pembuatan perjanjian hingga pengawasan oleh kepala negara atas pelaksanaan eksekusi hukuman.
Banyak orang sepertinya sinis dengan cara Manchester City membangun timnya dan tak yakin mereka bisa sukses. Tapi ada bukti sebuah klub yang akhirnya kaya raya bisa menjadi besar.
Bingung mau kemana pada akhir pekan ini? Menyaksikan film-film box office, seperti 'Fast & Furious' dan 'Monsters Vs. Aliens', dalam program 'HBO Summer Blockbuster' sepertinya bisa menjadi pilihan Anda.