detikTravel
Watu Ulo, Ikon Wisata Jember Sebelum Pantai Papuma
Kota Jember di Jawa Timur punya Pantai Papuma sebagai ikon wisata andalan. Tapi tahukah Anda, dulu yang jadi ikon pantai Jember adalah Watu Ulo. Bagaimana nasib pantai itu sekarang?
Minggu, 05 Mei 2013 15:30 WIB







































