Sepakbola
'Masyarakat Memang Ingin Nurdin Segera Turun'
Kiprah Nurdin Halid dalam mengurus persepakbola Indonesia sebagai Ketua Umum PSSI sudah bikin gerah para fans sepakbola di tanah air. Maka untuk kesekian kalinya Nurdin pun diminta turun dari singgasananya.
Senin, 11 Okt 2010 23:25 WIB







































