detikNews
Sistem ERP Lebih Baik dari Ganjil-Genap, Tapi Hanya Sementara
Rencana pemprov DKI akan menggunakan sistem Electronic Road Pricing (ERP) dinilai tepat dibandingkan dengan sistem ganjil-genap. Namun dalam penyempurnaannya, sistem ERP hanya solusi sementara untuk mengatasi kemacetan.
Senin, 01 Apr 2013 07:04 WIB







































