detikFinance
6 Infrastruktur Jalan dan Jembatan Diresmikan Hari Ini
Wapres Boediono hari ini meresmikan 6 infrastruktur berupa jalan dan jembatan. Enam infrastruktur itu antara lain adalah jalan tol Kebon Jeruk-Penjaringan (JORR W1).
Senin, 22 Feb 2010 10:34 WIB







































