detikNews
Jokowi Diminta Terapkan Fasilitas bagi Penyandang Disabilitas di Tiap Bangunan
Para penyandang disabilitas (cacat) meminta Jokowi untuk menyediakan fasilitas merata di setiap bangunan hotel, perkantoran dan fasilitas umum lainnya. Hal tersebut dapat ditegaskan lewat peraturan dalam IMB.
Kamis, 04 Jul 2013 12:40 WIB







































