detikNews
Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Beruntun di Cibubur Diamankan Polisi
"Informasi truk tronton bermuatan batu remnya blong. Sopir truk tadi langsung diamankan karena takut dikeroyok massa," ujar penyidik Laka Lantas Polresta Bekasi, Aipda Irawan saat ditemui di tempat kejadian, Rabu (30/4/2014).
Rabu, 30 Apr 2014 18:43 WIB







































